Pangkalan Balai – Kepala Badan Perencanaan Pembangunan Daerah, Penelitian dan Pengembangan (Bappeda Litbang) Kabupaten Banyuasin, Ir. Kosarodin, MM hadir dalam kegiatan FGD Tahap II dan Laporan Akhir KLHS RPJPD Kabupaten Banyuasin 2025-2045 dan KLHS RPJMD Kabupaten Banyuasin Tahun 2025-2030. Diselenggarakan di Auditorium Pemerintah Kabupaten Banyuasin pada hari Selasa, 22 Agustus 2023. Dari Bappeda Litbang Kabupaten Banyuasin hadir pula Sekretaris Badan, Kepala Bidang, Pejabat Fungsional serta seluruh tamu undangan.
Leave a Reply